SOE - Sebanyak 93 Orang Gelombang Pertama Peserta Casis Bintara PK TNI AD Diberangkatkan Dengan 4 unit Bus Dari Lapangan Hitam Makodim 1621/TTS, Jl. Gajah Mada, Kelurahan Cendana, Kecamatan Kota Soe, Kabupaten TTS, Kamis (15/05/2025).
Para Casis Akan Melaksanakan Pengecekan Dan Pendataan Ulang Atau Validasi Untuk Mengikuti Tahapan Seleksi Penerimaan Calon Bintara PK TNI AD TA.2025 di Makorem 161/Wira Sakti Kupang.
Dandim 1621/TTS, Letkol Inf Gunawan Budi Prasetyo S. Sos Dalam Arahannya
Menyampaikan Kepada Para Peserta Selama Pelaksanaan Seleksi Ikuti Semua Aturan Yang Ditetapkan Oleh Panitia Sehingga Pelaksanaan Seleksi Dapat Berjalan Dengan Lancar.
"Yang Tentukan Kelulusan Itu Adalah Kita sendiri. Karena itu Persiapkan Diri Kita Sebaik Mungkin, Mulai Dari Jasmani, Kesehatan Dan Konsultasi Psikologi Sehingga Dapat Diketahui Sampai Sejauh Mana Batas Kemampuan Kita Baik Kesehatan, Jasmani Maupun Psikologi Kita," Ujar Dandim Letkol Inf Gunawan
Lanjutnya" Untuk Itu Bersainglah Secara Sehat, Semoga Selalu Diberikan Kelancaran Dan Kesehatan Agar Tercapai Cita-Cita,Untuk Menjadi Prajurit TNI-AD."ujarnya.
Pendim 1621 TTS